Oknum Aparat Polisi Teriaki Mobil Ambulans FPI "Mobil Dajjal", Saat Demo Cilaka di Pekanbaru

Oknum Aparat Polisi Teriaki Mobil Ambulans FPI "Mobil Dajjal"

Aksi unjuk rasa menolak UU Cipta Kerja mengalami luka-luka pada aksi unjuk rasa yang terjadi di Jakarta, Kamis (8/10/2020) lalu.

Selain di Jakarta, Demo menolak Omnibus Law juga terjadi di Pekanbaru Riau.

Walaupun FPI tidak ikut menurunkan massa peserta aksi, tapi FPI turut menerjunkan mobil-mobil ambulance untuk membantu mengevakuasi para korban peserta aksi yang mengalami luka-luka.

Namun dalam sebuah video yang diposting FPI di akun twitternya, saat mobil ambulance FPI hendak menolong para korban, malah oleh oknum aparat dihalau dan bahkan diteriaki sebagai Mobil Dajjal.

"Saat Ambulan FPI yg membantu Evakuasi Korban Bentrok Demo Tolak UU CILAKA; tiba-tiba Ambulan tsb di hentikan Oknum Polisi tsb. Tak lama, Mahasiswa pun Protes.

Disebutkan jika peristiwa ini terjadi di Pekanbaru beberapa hari lalu saat aksi Mahasiswa menolak UU Cilaka dan Omnibus Law.

Sang Oknum polisi itu meneriakkan: "ITU BUKAN AMBULAN! ITU BUKAN AMBULAN! ITU MOBIL DAJJAL!"

[Video]

Posting Komentar untuk "Oknum Aparat Polisi Teriaki Mobil Ambulans FPI "Mobil Dajjal", Saat Demo Cilaka di Pekanbaru"

Banner iklan disini